Latest Phone

Welcome to BESPOKE AI, Cara Samsung Pamer Teknologi AI Home

Telko.id - Welcome to BESPOKE AI merupakan cara Samsung...

Tecno Perkenalkan Robot Anjing Lucu di MWC Barcelona

Telko.id – Tecno kembali ikut meramaikan MWC Barcelona 2024...

Oppo Pad Air2

Canalys : Q4 2022 Oppo Tumbuh 0%, Yang Lain Minus

Telko.id – Canalys mencatat, Oppo tumbuh 0% pada Q4 2022 lalu, ini bukan angka yang cantik, tapi dibandingkan dengan merek lain, ini cukup menjadi sebuah prestasi karena yang lain minus.

Tapi, walaupun tanpa angka pertumbuhan, Oppo ternyata dicatatkan oleh Canalys sebagai brand dengan market share yang tertinggi. Oppo berhasil mengungguli jauh para pesaingnya dengan memperoleh market share tertinggi sebesar 27%.

Menghadirkan deretan perangkat favorit dan berhasil mempertahankan loyalitas konsumen menjadi salah satu kunci Oppo untuk menjadi market leader di tanah air pada beberapa kesempatan di sepanjang tahun 2022.

“Oppo berhasil mempertahankan tahtanya dengan memimpin di pasar smartphone Indonesia pada Q4 2022. Pencapaian ini menjadi pembuktian produk Oppo memiliki permintaan yang sangat besar dan penerimaan produk Oppo sangat sangat baik di sisi konsumen,” ujar Patrick Owen, Chief Marketing Officer Oppo Indonesia.

Tak heran, Oppo pun cukup bangga dengan perolehannya tahun lalu itu. Bahkan, untuk tahun 2023, brand ini pun optimis mampu bisa lebih baik lagi. Itu sebabnya, pada awal tahun, Oppo sudah menghadirkan produk terbarunya yakni Oppo Reno8 T series.

“kami kembali meluncurkan perangkat baru yang dilengkapi dengan topped up berbagai sisi untuk memenuhi kebutuhan konsumen Indonesia melalui peluncuran OPPO Reno8 T Series terbaru,” kata Patrick menambahkan.

Melajutkan kesuksesan Oppo Reno8 series, kehadiran Reno8 T Series diprediksi menjadi perangkat favorit Oppo di awal tahun 2023 dengan memberikan berbagai keunggulan baru bagi konsumen Indonesia.

Reno8 T Series dilengkapi dengan peningkatan performa lebih bertenaga mulai dari topped up kamera dengan resolusi 108MP untuk menghadirkan momen lebih jernih di awal tahun, topped up performa untuk dukung multitasking dan gaming kelas berat, hingga topped up desain yang lebih fresh untuk menyesuaikan dengan gaya hidup penggunanya.

Tidak hanya mempromosikan keunggulan utama dalam sisi kamera 108 Megapixel pada Reno8 T Series, Oppo akan membuktika kualitas terbaik kamera Reno8 T Series melalui pameran foto bertemakan Portrait of Love yang digelar merayakan hari kasih sayang pada bulan Februari 2023.

Nantinya, konsumen dapat melihat secara langsung kualitas cetak foto besar dari kamera 108MP Oppo Reno8 T series di Potrait of Love di Oppo Gallery Gandaria City dan Oppo Gallery Plaza Indonesia pada 14 Februari 2023. (Icha)

Latest

Yuk Bisa Yuk, Produktif Lagi Setelah Liburan dengan Galaxy A55 5G

Telko.id - Setelah merayakan hari kemenangan di Hari Raya...

Telin dan Dialog Axiata, Kolaborasi Demi Keamanan Yang Lebih baik

Telko.id - Telin, anak perusahaan Telkom Indonesia yang melayani...

LG Gelar Better Life Festival, Inspirasi Bagi Generasi Muda

Telko.id – LG gelar Better Life Festival sebagai upaya...

Apresiasi Buat Fans, Xiaomi Luncurkan Redmi Note 13 Pro+ 5G Edisi Khusus

Telko.id – Xiaomi sadar bahwa merek ini besar dikarenakan...

Rekomendasi

Sambangi Medan, Oppo Perkenalkan Jam Pintar Terbaru Watch X

Telko.id - Konsumsi gawai di masyarakat semakin tinggi seiring dengan waktu. Tidak hanya sebatas pelengkap, keadaan gawai bahkan sudah diposisikan menjadi pasangan smartphone yang...

Oppo Watch X Unik, Ada Fitur Dukung Olahraga Badminton

Telko.id - Oppo resmi meluncurkan jam pintar flagship terbaru Oppo Watch X,  yang hadir dengan GPS dual-frequency dan berbagai fitur pemantauan kebugaran eksklusif. Ditenagai arsitektur...

Oppo Siapkan Beragam Perangkat IoT di 2024

Telko.id - Oppo kembali bakal memperkenalkan sederetan perangkat IoT terbaru nya. Langkah ini merupakan bentuk komitmennya mendukung kesehatan masyarakat Indonesia yang dihadirkan dalam inovasi...

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini