Latest Phone

Welcome to BESPOKE AI, Cara Samsung Pamer Teknologi AI Home

Telko.id - Welcome to BESPOKE AI merupakan cara Samsung...

Tecno Perkenalkan Robot Anjing Lucu di MWC Barcelona

Telko.id – Tecno kembali ikut meramaikan MWC Barcelona 2024...

Oppo Pad Air2

Didi Chuxing China Uji Coba Layanan Taksi Otonom

Telko.id, Jakarta – Perusahaan teknologi Didi Chuxing melakukan uji coba layanan taksi otonom atau robot taksi di Distrik Jiading Shanghai, China. Perusahaan asal China tersebut melakukan uji coba terhadap 30 mobil dengan otonomi level 4 di berbagai sudut kota Shanghai.

Dilansir Telko.id dari Engadget pada Sabtu (31/08/2019) uji coba ini telah mendapat izin dari pemerintah pada 28 Agustus 2019 lalu. Uji coba dilakukan untuk melihat ketangguhan mobil otonom dalam menghadapi lalu lintas yang kompleks ala Kota Shanghai. Nantinya penumpang menjadi satu-satunya manusia di dalam kendaraan ini jika melakukan perjalan ke Universitas Shanghai misalnya.

Industri teknologi China memang terus berinovasi mewujudkan layanan taksi otonom di negeri tirai bambu. Misalnya Baidu  sudah berkomitmen untuk memulai debut layanannya sendiri di kota Changsha, dan Pony.ai merencanakan layanannya sendiri di distrik Guangzhou.

{Baca juga: Taksi Otonom di Jepang Mulai Angkut Penumpang}

Maka dapat kita bisa saja melihat robot taksi ada di jalanan Cina dan mampu  mengantarkan kita dengan tepat aman dan nyaman. Layanan mobil tanpa pengemudi memang terus dikembangkan di berbagai dunia.

Sebelumnya Startup asal Swedia, Einridemulai menguji truk kargo listrik di jalan umum. Sebagai bagian dari uji coba selama setahun, truk listrik bernama Einride T-Pod ini mulai mengirim barang setiap hari pada minggu ini di kota Jönköping.

{Baca juga: Canggih! Swedia Mulai Uji Truk Kargo Listrik Otonom}

Truk seberat 26 ton tersebut, yang sempat dipamerkan pada gelaran MWC, dioperasikan sepenuhnya dari jarak jauh melalui jaringan 5G. Kendaraan bongsor itu tidak memiliki kabin pengemudi yang diperuntukkan pengemudi cadangan.

Beberapa kali sehari, truk T-Pod akan menempuh jarak 300 meter atau kurang dari seperempat mil dari gudang ke gedung terminal pengiriman. Dilansir Engadget, Einride mengatakan, uji coba truk listrik tersebut bakal dilakukan sampai akhir 2020 nanti. [NM/HBS]

Sumber: Engadget

Latest

Ini Cara Samsung Knox Lindungi TV Samsung dari Kejahatan Siber

Telko.id – Pada era digital seperti sekarang ini, TV...

Huawei Siap Luncurkan GoPaint, Kesempatan Berkreasi Tanpa Batas

Telko.id - Huawei akan segera merilis GoPaint, aplikasi melukis...

Kinerja Indosat Q1 2024, Tumbuh Positif Di semua Lini Bisnis

Telko.id - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH, IDX:...

Starlink Sah dan Resmi Jualan Internet di Indonesia

Telko.id - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menyatakan layanan...

Rekomendasi

Kemajuan AI Kini Mampu Analisa Kondisi Rambut yang Tepat

Telko.id – Kemajuan teknologi artificial intelligent atau AI pun kini mampu menganalisis kondisi rambut dengan lebih tepat. Perfect Corp, penyedia teknologi kecantikan dan fashion AI...

Ini Dia Pemenang Program Sharp Lovers Day – Fiestapora

Telko.id - Kampanye penjualan besutan Sharp Indonesia bertajuk Sharp Lovers Day – Fiestapora telah berakhir akhir Maret 2024 lalu. Sukses dilaksanakan sejak tujuh tahun silam,...

Ini Tiga Kunci Transformasi Digital di Indonesia

Telko.id - Transformasi digital menjadi sangat penting saat ini agar bisnis dibidang apapun tidak terlibas oleh jaman yang sudah masuk ke era teknologi digital....

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini