Telko.id – Bagi stratup, salah satu yang sangat dibutuhkan adalah pendanaan. Dan, banyak yang belum mau masuk ke perdagangan saham karena menganggap perlu besar dulu. Padahal, tidak juga. “Sebagaimana motivasi yang kami dapat selama proses inkubasi di IDX Incubator, Jangan menunggu tumbuh besar untuk IPO, justru dengan IPO startup akan tumbuh,” ujar Hiro Whardana, CEO […]