Latest Phone

Welcome to BESPOKE AI, Cara Samsung Pamer Teknologi AI Home

Telko.id - Welcome to BESPOKE AI merupakan cara Samsung...

Tecno Perkenalkan Robot Anjing Lucu di MWC Barcelona

Telko.id – Tecno kembali ikut meramaikan MWC Barcelona 2024...

Oppo Pad Air2

Redmi Note 7 Pro Segera Dirilis, Ini Bocoran Spesifikasinya

Telko.id, Jakarta – Setelah sukses merilis Redmi Note 7 sebagai smartphone pertamanya setelah berpisah dari Xiaomi, kini Redmi sedang bersiap untuk meluncurkan smartphone keduanya di tahun ini, yakni Redmi Note 7 Pro.

Menurut informasi dari media sosial asal China, Weibo, Redmi Note 7 Pro diprediksi akan diperkenalkan pada Februari mendatang.

Dilansir Telko.id dari GSMArena, Kamis (17/01/2019), Redmi Note 7 Pro akan mengusung spesifikasi yang lebih unggul dan kencang dibanding Redmi Note 7 “versi standar”.

{Baca juga: Bos Xiaomi Ungkap “Fitur Terlupakan” Redmi Note 7, Apa Itu?}

Versi Pro akan ditenagai oleh prosesor Snapdragon 675, yang dinilai sedikit lebih kencang daripada Snapdragon 710.

Walaupun demikian, Qualcomm dan Redmi sepertinya sepakat untuk menurunkan performa GPU, dan ISP pada Snapdragon 675 agar dapat menekan harga Redmi Note 7 Pro. Snapdragon 675 sendiri merupakan prosesor dengan kerja yang efisien, karena dibangun berdasarkan proses fabrikasi 11nm.

Selain segi prosesor, versi Pro juga akan mengandalkan kamera utama 48MP. Tapi, berbeda dengan Note 7 yang menggunakan sensor Samsung ISOCELL Bright GM1, Redmi memilih sensor Sony IMX 586 untuk kamera utama Note 7 Pro.

Karena mengusung spesifikasi yang lebih baik, tentu saja Note 7 Pro akan dibanderol dengan harga sedikit lebih mahal. Meski demikian, harganya tetap ramah di kantong, karena harganya mencapai USD 220 atau Rp 3,1 jutaan untuk versi tertingginya.

{Baca juga: Andalkan Kamera 48MP, Harga Redmi Note 7 Cukup Mengejutkan}

Sekadar informasi, Redmi Note 7 “versi standar”, dilepas dengan harga Rp 2 jutaan untuk model 3/32 GB, Rp 2,4 jutaan untuk 4/4 GB, dan Rp 2,9 jutaan untuk 6/6 GB. (FHP)

Latest

Apresiasi Buat Fans, Xiaomi Luncurkan Redmi Note 13 Pro+ 5G Edisi Khusus

Telko.id – Xiaomi sadar bahwa merek ini besar dikarenakan...

Paska Merger, Indosat Bersaing Ketat Dengan Telkomsel di Pedesaan dan Luar Pulau Jawa

Telko.id - Berdasarkan hasil analisis dari Open Signal, penggabungan...

Cybersecurity Center of Excellence, Dibentuk Demi Jaga Ekonomi Digital Indonesia

Telko.id - Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat or IOH) dan...

Fitur Smart Switch, Solusi Mudah Pindahkan Data ke Galaxy A15

Telko.id – Ganti device? Hmm pasti muncul pertanyaan, “Wah,...

Rekomendasi

Acer Indonesia Hadirkan Dua Laptop AI, Swift X 14 AI dan Swift Go 14 AI

Telko.id - Acer Indonesia hari ini (27/3) resmi merilis laptop seri Swift generasi terbaru Swift X 14 AI (SFX14-72G) dan Swift Go 14 AI...

Review : Acer Aspire 5 Spin 14 Varian Intel Core i5-1335U

Laptop Multifungsi dengan Segudang Inovasi Telko.id - Acer Aspire 5 Spin 14 (A5SP14-51MTN) mengusung konsep laptop convertible yang mendukung beragam aktivitas sehari-hari dengan fleksibilitas tinggi....

Acer Kenalkan Laptop Gaming Predator Helios Neo 16, Apa Keunggulannya?

Telko.id - Acer resmi meluncurkan laptop gaming Predator Helios Neo 16 terbaru, dilengkapi dengan  Intel Core HX series generasi ke-14 terbaru dan GPU Laptop...

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini